Kamis, 26 Mei 2011

Update Manual (offline) Avira

Mendengar kata virus mungkin sebagian orang itu menyebalkan khususnya virus computer,
saya juga sependapat karena virus computer dapat merusak file-file di PC kita,memperlambat kinerja PC,dsb.

Bagaimana solusinya agar PC kita terhindar dari virus ???

Mudah saja !
Cukup install anti virus di PC dan update terus anti virus anda untuk memperbaharui database anti virus yang kita punya.


Lalu bagaimana caranya untuk mengupdate anti virus khususnya avira ?
cara pertama :

1. Jalankan avira di PC anda.
2. Pilih option update online di menu update.
3. Secara otomatis avira akan melakukan update.
(cara pertama dikhususkan untuk PC yang tersambung jaringan)


Bisa tidak kalau update avira tanpa connect jaringan ?


Bisa,
caran kedua :


1. Jalankan Avira di PC anda.
2. Pilih option update manual pada menu update.
3. Cari dimana anda menyimpan file .VDF
4. Secara otomatis avira akan melakukan update tanpa harus koneksi ke jaringan.
(untuk cara kedua anda harus punya file .VDF dulu)
Untuk mendapatkan file .VDF klik download
Kemudian pilih Download VDF (multiple VDF)
Simpan File .VDF tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar